Patroli ke Obyek Vital Untuk Mencegah Niat Pelaku Kejahatan

Bagikan

Pemalang – Laksanakan Blue light patrol (BLP) Polsek Bodeh sambangi tempat-tempat obyek vital untuk mencegah kriminalitas, Jumat (24/1/20).

Patroli yang dilaksanakan anggota SPK Polsek Bodeh ke obyek vital, pemukiman warga dan ketempat – tempat rawan gangguan kamtibmas, dan pada malam ini di Mesin ATM Bank BRI Unit Muncang.

Bripka Ngadiono dan Briptu Andre H menyambangi Mesin ATM di Desa Muncang untuk mengurangi niat para pelaku kejahatan berbuat kriminal, Dengan menyalakan lampu biru dimalam hari/Blue Light Patrol diharapkan dapat mencegah tindak kejahatan dan juga dapat memberikan rasa aman dan nyaman untuk masyarakat.

Menurutnya, patroli memang difokuskan dilaksanakan pada waktu malam sampai dini hari dengan mengoptimalkan tindakan preventif dengan menyalakan lampu biru pada malam hari, “sehingga masyarakat akan tahu keberadaan dan kehadiran Polisi,” ujar Bripka Ngadiono.

Baca Juga :   Patroli Perbankkan Cegah Curas

Poncomas : Polisi Konco Masyarakat

Share

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *